Download Software Statistika

Alhamdulillah, Postingan ini bisa terbit juga. Yup, Tak perlu berlama-lama. RN sediakan Link-link unduh software statistik baik untuk teknik sampling maupun analisis data  serta hal lain yang masih berhubungan dengan statistika. Semoga bermanfaat... :)

  1. Software Csurvey : perangkat lunak ini dikembangkan oleh Mummmad N. Farid dan Ralph R. Frerichs. Aplikasi ini sangat membantu pengguna statistika yang menggunakan teknik sampling dua tahap (two stage cluster sampling) dengan pps (probability proportional to size) terutama pada rapid survei.
        
Nah, ini tampilan jendelanya


proses instalasi dan penggunaannya sederhana, jadi dapat dipastikan sobat RN akan cepat menguasainya. Aplikasi ini sangat bersahabat dengan kantong mahasiswa yang berarti  aplikasi ini  tidak berbayar alias opensource atau gratis tis...
Aplikasi ini bersumber dari web www.ph.ucla.edu.
berikut pernyataan tentang Csurvey yang dikutip dari web tersebut.

"The CSurvey program (5/27/08) is in a zip format.  The zip file is very large (11.7 MB) and requires a broadband connection.  At present, there is no other distribution channel. Note: if using MS Excel to input data, the program assumes you are using version 2003 or earlier. If using a more recent version, convert to version 97-2003 or earlier before importing to CSurvey 2."

Nah, silakan bagi sobat RN yang ingin mengunduh aplikasi Csurvey versi 2.0 dapat diunduh di sini.
Dan, untuk petunjuk manualnya juga dapat diunduh di sini.


-Tunggu postingan tentang activedata di M.Excel-

Posting Komentar

0 Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...